This is a Video slide

The Best Scenario Dalam Film Pendek The Coin

Program Pengembangan Literasi yang dilaksanakan di SMP Al-Irsyad Surabaya adalah Program yang secara prinsip berkolaborasi dengan Perpustakaan. Ada 7 Pengembangan Literasi yang dimasukkan dalam kegiatan intrakurikuler dan masuk dalam jadwal pembelajaran, yaitu :

  1. Literasi Jurnalistik
  2. Literasi Sastra
  3. Literasi Bisnis
  4. Literasi Sains
  5. Literasi Seni
  6. Literasi Visual
  7. Literasi Lingkungan Hidup
  8. Literasi Budaya

Alhamdulillah, Kelas Literasi Visual ini dengan satu dari programnya tentang Cinematography telah menghasilkan karya terbaiknya. Dalam ajang SMAMDA FILM CONTEST 2023, Tim Cinematography dari Kelas Literasi Visual Putri dengan Pembina Ibu Indah Apriani Dwi Putri, S.Kom berhasil meraih prestasi sebagai BEST SCENARIO untuk Film Pendek yang sudah di buat berjudul The Coin.

Selamat dan sukses untuk Kelas Literasi Visual Putri yang telah berprestasi dalam mengembangkan program literasi cinematographynya. Semoga prestasi ini diikuti oleh Kelas Literasi lainnya. Aamiin.

Who's Online

We have 4 guests and no members online

Kontak

Phone : (031)3293657
 Fax : (031)3287287
     
Jl. Sultan Iskandar Muda 46 Surabaya
 

Pengunjung

Visitor Counter

Video Siswa SMP Al-Irsyaad

Quick Links

SMP Al-Irsyaad Facebook